in Informasi Umum
LIBUR CUTI BERSAMA
Pada hari Rabu, 28 Oktober 2020 sampai Jumat, 30 Oktober 2020 hamba Tuhan dan pengerja gereja libur cuti bersama sesuai dengan aturan pemerintah.
Pada hari Rabu, 28 Oktober 2020 sampai Jumat, 30 Oktober 2020 hamba Tuhan dan pengerja gereja libur cuti bersama sesuai dengan aturan pemerintah.
Pada Kebaktian Minggu, 1 November 2020 akan diadakan Sakramen Perjamuan Kudus. Selain jemaat dapat menyediakan roti dan anggur secara mandiri, gereja juga menyediakan roti dan anggur Perjamuan. Bagi jemaat yang menginginkan bisa mengambil di gereja...
Diberitahukan kepada segenap jemaat bahwa Pelantikan Majelis Baru periode 2020 – 2023 akan dilakukan pada Kebaktian Minggu, 1 November 2020. Mohon dukungan doa jemaat untuk terselenggaranya acara ini.
Diberitahukan kepada segenap jemaat bahwa GKMI Pengharapan telah menerima Surat Atestasi masuk: Ibu Juliana Susanti, Bp. Stephen David Christano dan Ibu Rut Ennyta Dewi dari GKMI Kudus ke GKMI Pengharapan. Surat tersebut diterima pada 16...
Dalam rangka peringatan bulan Oikoumene PGIW DKI Jakarta, pada hari ini GKMI Pengharapan mendapat jadwal pelayanan di POUK Kelapa Gading, Ibadah/khotbah dalam bentuk rekaman, sedangkan GKMI Pengharapan dilayani oleh Pdt. Manuel E. Raintung, S.Si., MM....
Kolekte: NN: Rp. 150.000,- NN: Rp. 150.000,- NN: Rp. 200.000,- NN: Rp. 200.000,- NN: Rp. 200.000,- NN: Rp. 250.000,- NN (11 & 18/10’20): Rp. 300.000,- NN: Rp. 350.000,- Jumlah: Rp. 1.800.000,- Perpuluhan: NN: Rp. 12.000.000,-...
Minggu, 25 Oktober 2020: Keluarga Ibu Evi Havana Manurung Senin, 26 Oktober 2020: Keluarga Bp. Frans Daniel Indarto Selasa, 27 Oktober 2020: Ibu Go Fin Che dan keluarganya di Malang. Persekutuan Doa Pagi...
Berdoa untuk Kebaktian dan tukar pelayanan PGIW DKI Jakarta hari ini. Berdoa untuk jemaat-jemaat dan keluarga jemaat: Jemaat-jemaat yang lanjut usia dan jemaat yang mengalami kelemahan tubuh. Kesehatan jemaat dalam masa peralihan musim panas ke...
Senin, 26 Oktober 2020: Nehemia 12 : 1 – 47 Selasa, 27 Oktober 2020: Nehemia 13 : 1 – 31 Rabu, 28 Oktober 2020: Ester 1 : 1 – 22 Kamis, 29 Oktober 2020: Ester...
MINGGU, 25 OKTOBER 2020 1. KEBAKTIAN UMUM Waktu: Pk. 08.00 WIB. Pembawa Firman: Pdt. Manuel E. Raintung, S.Si., MM 2. KEBAKTIAN SEKOLAH MINGGU Waktu: Pk. 10.00 WIB. RABU, 28 OKTOBER 2020 PERSEKUTUAN DOA PAGI...