Pokok Doa 20 Mei 2018
- Berdoa untuk Kebaktian hari ini:
- Kebaktian Umum, Sekolah Minggu, dan Kebaktian Youth
- Pelayanan Pdt. Jonathan Tanujaya di GKMI Cab. Jelimpo, Ngabang, Kalimantan Barat
- Berdoa untuk Jemaat-jemaat:
- Kestabilan kesehatan anggota Jemaat yang sudah lanjut usia dan kesehatan anggota Jemaat di musim pancaroba ini
- Anak-anak Youth yang mendaftar Perguruan Tinggi untuk study lanjut
- Berdoa untuk saudara-saudara dan keluarga yang sakit
- Bp. Amat(kakak dari Ibu Indriati Kentjono) yang sakit komplikasi beberapa penyakit dan dalam kondisi parah. Doakan untuk kondisi kesehatannya dan doakan pula beliau dan keluarganya belum percaya Tuhan Yesus.
- Berdoa untuk Pelayanan, Kegiatan, dan Program Gereja
- Proses mencari hamba Tuhan yang akan meneruskan pelayanan Pdt. Jonathan Tanujaya di GKMI Pengharapan.
- Pelayanan di GKMI Pengharapan Rayon Kalimalang.
- Pelayanan di cabang Sidorejo dan cabang Pujoraharjo,
- Pengurusan SPT Yayasan GKMI Pengharapan (SPT 2016 dan 2017).
- Rencana pembangunan Pastori (Proses Perijinan dan biaya yang diperlukan).
- Berdoa untuk Yayasan PIPKA:
- Peringatan bulan Misi PIPKA – Mei 2018.
- Pelayanan hamba-hamba Tuhan PIPKA yang melayani di daerah-daerah Lampung, Kalimantan, dan Medan.
- Berdoa untuk Bangsa Indonesia:
- Kondisi keamanan serta kerukunan hidup seluruh rakyat Indonesia
- Pertumbuhan ekonomi bangsa dan pembangunan infrastruktur untuk menunjang pertumbuhan ekonomi.
- Situasi dan kondisi Politik menjelang Pemilu 2019.
- Para pemimpin bangsa dan aparat keamanan supaya dapat menjalankan tugas dengan baik.
- Ormas-ormas dan kaum radikal-intoleran yang berkembang di Indonesia dan juga para teroris, agar Roh Kudus menjamah hati mereka.
Recommended Posts
POKOK DOA MINGGU, 02 FEBRUARI 2025
February 01, 2025
POKOK DOA MINGGU, 26 JANUARI 2025
January 26, 2025
POKOK DOA MINGGU, 19 JANUARI 2025
January 18, 2025