Diberitahukan kepada segenap anggota Youth bahwa sehubungan dengan adanya Acara Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 serta libur Natal 2019 dan Tahun Baru 2020 maka Kebaktian Youth akan digabung dengan Kebaktian Umum Pk. 08.00 WIB. Adapun jadwal Kebaktian Gabungan sebagai berikut: